Kapolsek Tambora Survei Lokasi Bedah Rumah Di Kelurahan Duri Utara Jakbar

Polda Metro Jaya, Kapolsek Tambora Kompol H.Slamet,R dengan didampingi Kanit Binmas Iptu Sugiarto serta bhabinkamtibmas Kelurahan Duri Utara Aiptu Yulianto Setiawan melakukan pengecekan lokas kegiatan bedah rumah Ibu Evon yang ada di Rt.04/03 Kelurahan Duri Utara,Tambora, Jakarta barat, Selasa siang (06/03/2018). 
Hal ini sebagai salah satu program Kapolres Metro jakarta Barat Kombes Pol.Hengki Haryadi,Sik yang ikut peduli terhadap warga kurang beruntung yang ada di sekitar kita dan juga sebagai salah satu kegiatan Polri dalam rangka lebih dekat kepada masyarakat tanpa mengenal status sosial, suku maupun agama.
Dalam pengecekan ini Kapolsek didampingi oleh Ketua Rt .04/03 Duri Utara bp.Husen serta dibantu oleh masyarakat sekitar dan semoga dengan kegiatan ini menjadi amal baik sehingga mendapatkan pahala dari Allah SWT.
Kapolsek Tambora Survei Lokasi Bedah Rumah Di Kelurahan Duri Utara Jakbar Kapolsek Tambora Survei Lokasi Bedah Rumah Di Kelurahan Duri Utara Jakbar Reviewed by POLSEK TAMBORA on Maret 06, 2018 Rating: 5

Tidak ada komentar