Binmas Tanah Sereal dan Babinsa Sambang Tokoh Masyarakat


Binmas Tanah Sereal dan Babinsa Sambang Tokoh Masyarakat

Jakarta-Binmas Tanah Sereal Polsek Tambora Polres Metro Jakarta Barat Aiptu Kusnadi melaksanakan kegiatan sambang tokoh masyarakat di kelurahan Tanah Sereal Tambora Jakarta Barat, Senin (14/08/2017).

Binmas Bersama Babinsa Serma Paton telah berkunjung/ berkoordinasi tentang perkembangan situasi kamtibmas dengan Ketua LMK Tanah Sereal Sutriadi, Ketua Rw. 09, Rudi, Tomas Rw. 10 Acep. Binmas Koordinasi persiapan Pencalonan/ pemilihan LMK jajaran Kel. Tn. Sereal, dan situasi menjelang Peringatan HUT RI ke 72.

Binmas menyampaikan pesan kamtibmas agar tetap menjaga kekompakan, dan persatuan agar situasi tetap kondusip, upaya menumbuhkan partisipasi warga dalam Kegiatan 17 an, antisipasi kelompok atau orang yang mencurigakan. Bila ada kejahatan segera menghubungi Hotline 087 700 700 900.
Binmas Tanah Sereal dan Babinsa Sambang Tokoh Masyarakat Binmas Tanah Sereal dan Babinsa Sambang Tokoh Masyarakat Reviewed by POLSEK TAMBORA on Agustus 14, 2017 Rating: 5

Tidak ada komentar